Saturday, November 9, 2013

Seni Pakai (Applied Art) - Pengertian, Contoh

Seni pakai atau biasa disebut seni terapan adalah karya seni rupa yang lebih  mengutamakan fungsi tertentu, tanpa melepas aspek estetis. Seni terapan tersebut antara lain seni dekorasi, reklame, ilustrasi, kerajinan/kriya, arsitektur, keramik, batik, dan grafika (cetak mencetak).

a. Seni Grafis
Seni grafis merupakan bentuk seni rupa terapan berwujud dua dimensi yang berkaitan dengan cetak-mencetak. Hasil dari seni grafis dapat digandakan dengan cara pencetakan. Seni ini sudah berkembang sekitar 1000 tahun yang lalu di Cina, sedangkan di Eropa seni ini telah berkembang sekitar 600 tahun
yang lalu. Secara umum, seni grafis terbagi atas cetak tinggi, cetak dalam, cetak datar, cetak tunggal, dan cetak saring.

b. Seni Keramik
Seni keramik merupakan bentuk seni rupa terapan berwujud tiga dimensi.  Keramik adalah benda yang terbuat dari tanah liat dan mengalami proses pembakaran pada tingkat suhu tertentu. Saat ini bahan untuk membuat keramik sudah beragam, misalnya earthenware, stoneware, kaolin, dan silika.

c. Desain Produk
Desain produk merupakan bentuk seni rupa yang berwujud tiga dimensi. Hasil karya seni ini digunakan untuk peralatan dan benda sehari-hari seperti  peralatan rumah tangga, pakaian, alat tulis, mainan, sepatu, dan perhiasan.

d. Desain Arsitektur
Desain arsitektur merupakan bentuk seni rupa yang berwujud tiga dimensi. Hasil karya seni dapat dilihat dari beragamnya bentuk bangunan di sekitarmu. Misalnya, rumah, sekolah, masjid, dan gedung perkantoran. Menurut dimensi (matra), seni rupa terbagi atas karya seni dua dimensi dan
tiga dimensi.

1. Seni Rupa Dua Dimensi (Dwimatra)
Seni rupa dua dimensi yaitu karya seni rupa yang terbentuk dari unsur panjang  dan lebar. Contohnya karya seni ini adalah seni lukis, seni grafis, spanduk, poster, stiker, batik, mozaik, relief, lukisan kaca, dan sablon.

2. Seni Rupa Tiga Dimensi (Trimatra)
Karya seni tiga dimensi merupakan karya seni yang mempunyai tiga unsur, yaitu panjang, lebar, dan tinggi serta memiliki unsur kesan ruang, bentuk, danvolume. Contoh karya seni ini adalah seni patung, seni arsitektur, seni kriya/kerajinan, seni keramik, diorama, bonsai, dan seni mengatur taman.

Penjelasan Materi Lainnya



0 comments:

Post a Comment

 
pizza1 near me | pizza2 near me | pizza9 near me | pizza3 near me | pizza4 near me | pizza5 near me | pizza6 near me | pizza7 near me | mesotheliomalawyer near me | gasstation near me | gyms near me | pawnshops near me | atm near me | lawyers near me | carwash near me | mcdonalds near me | hotel near me | barbershops near me | autozone near me | autoinsurance near me | fastfood near me | hospital near me | uhaul near me | lifeinsurance near me | nailsalons near me | loans near me | parks near me | storage near me | urgentcare near me | staples near me | motels near me | dentistry near me | libraries near me | bakery near me | pharmacies near me | petstores near me | coffee near me | buffets near me | beaches near me | apartments near me | furniturestores near me | ups near me | supermarkets near me | golfcourses near me | locksmiths near me | donuts near me | barbeque near me | bowling near me | hardwarestores near me | pubs near me | shopping near me | seafood near me | shoestores near me | massage near me | florists near me | cafes near me | cinema near me | dogparks near me | diners near me | minigolf near me | sportsbars near me | bookstores near me | creditunions near me | used near me | spas near me | carrental near me | conveniencestores near me | steakhouses near me | dermatologists near me | bagels near me | beautysuppliesstores near me | campgrounds near me | fleamarkets near me | hiking near me | fabricstores near me | notaries near me | jewelrystores near me | breweries near me | desserts near me | burgers near me | lakes near me | recyclingcenter near me | swimmingpools near me | farmersmarket near me | tanning near me | drugstores near me

Profil Penulis Blog Ini

Penulis merupakan mahasiswa aktif Fakultas Teknik Universitas Syiah Kuala dan Merupakan Anggota dari komunitas IloveAceh --> @iloveaceh

Hubungi Kami Di Sini

WhatsApp:6289694269436
YM:erix_funky
Skype:ilmusains7

Copyright © Pengertian - Materi Belajar Online Design by BTDesigner | Blogger Theme by BTDesigner | Powered by Blogger