1. Sebuah pegas dapat direnggangkan sehingga bertambah panjang 10 cm dengan energi potensial 0,5 joule. Berapakah konstanta gaya pegas tersebut?
Penyelesaian:
Diketahui: ΔX = 10 cm = 0,1 m
Ep = 0,5 Joule
Ditanya: K ?
2. Gerak harmonik pada pegas menggunakan pegas dengan Konstanta 10 N/m dan massa beban yang digantungkan 400 gram. Selama beban bergetar, berapakah waktu yang diperlukan untuk 10 getaran?
Penyelesaian
Diketahui: K = 10 N/m
m = 400 gram = 4 . 10^-1 Kg
N = 10 getaran
Ditanya: t ?
0 comments:
Post a Comment